Rabu, 01 Agustus 2018

R.S Muhammadiyah Malang


Universita muhammadiyah memang sangatlah mandiri, di karenakan mempunyai rumah sakit sendiri yang merupakan salah satu dari penunjang pendidikan dari fakultas-fakultas kesehatan maupun kedokteran yang ada di universitas muhammadiyah. Dan rumah sakit  bukan hanya untuk sebagai  penunjang pendidikan saja, tetapi menyediakan dan memberi pelayan terhadap masyarakat luas yang bertepatan dengan hari kemerdekaan indonesia yaitu pada tanggal 17 Agustus 2013.
Lagi-lagi salah satu bangunan yang dimiliki oleh universitas muhammadiyah malang ini di resmiskan oleh salah satu presiden indonesia yaitu  ibu HJ. Megawati soekarno putri pada tanggal 17 juni 2014.
Keberadaan RS UMM merupakan bagian dari layanan kesehatan berusaha untuk memberikan pelayanan  terbaik bagi seluruh pasien. Mengusung motto “pelayananku, pengabdianku” mendorong RS UMM agar terus dan terus belajar meningkatkan layanan yang memuaskan masyarakat.


Tidak ada komentar:

Posting Komentar